Anti TPO/Anti Microsomal Antibody (AMA) - Laboratorium Medis - Klinik Utama CITO
Jenis Sampel:Serum
Persiapan Sampel:Tidak ada persiapan khusus
Tujuan:Untuk mengetahui kadar TPO dalam darah untuk membantu diagnosis penyakit grave dan gangguan tiroid serta monitoring terapi
Syarat Sampel:Tidak Lisis, tidak lipemik, tidak ikterik
Kontainer:Tube sampel 1,5 mL
Stabilitas Sampel:7 hari pd 2-8°C; 1 bulan -20⁰C
Jumlah Sampel:Minimal 1 mL
Sampel diterima:Setiap hari kerja
Jadwal Kerja:Setiap hari kerja