Medical Check Up - Laboratorium Medis - Klinik Utama CITO

[vc_row][vc_column][vc_column_text]Medical Check Up merupakan layanan dari Laboratorium Klinik Cito untuk mengetahui kondisi kesehatan secara menyeluruh. Kami tidak hanya melayani medical check up untuk karyawan atau calon karyawan tetapi juga bagi perorangan yang ingin mengetahui kondisi kesehatan yang detail dan akurat.

Beberapa kelebihan Laboratorium Klinik Cito dalam pelaksanaan medical Check up, yaitu :

  • sudah berpengalaman lebih dari 40 tahun dalam melayani dan memberikan fasilitas bagi perusahaan yang ingin melakukan medical chek up
  • Kualitas layanan dan hasil laboratorium yang teruji
  • Memiliki jaringan yang luas dan tersebar di berbagai kota di Indonesia
  • Pengunaan teknologi terkini untuk menjaga keakuratan dan ketelitian hasil laboratorium
  • Penerapan Laboratory Information Management System yang terintegrasi
  • Sumber daya manusia yang kompeten di bidangnya

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]